Pak Bhabin Blusukan Warung ke Warung // Polsek Ujungpangkah
Pak Bhabin Blusukan Warung ke Warung // Polsek Ujungpangkah
Polres Gresik – Polsek Ujungpangkah Polres Gresik terus menerus tak pernah bosan bosan dalam Sosialisasikan Penerimaan Anggota Polri. Selasa (23/03/2021).
Kapolsek Ujungpangkah Kasium serta Kanit Kasi dan para bhabin dan anggota patroli dilibatkan dalam sosialisasi Penerimaan Polri.
Kapolres Gresik AKBP Arief Fitrianto melalui Kapolsek Ujungpangkah AKP Sujito SH.Pesan yang bisa disampaikan yaitu, Mensosialisasikan telah dibuka pendaftaran anggota Polri baik Tamtama, Bintara dan Akpol tahun 2021, mulai Maret 2021, yang berminat dan memenuhi syarat bisa mendaftarkan diri secara Online atau ke Bag Sumda Polres Gresik.Buat pendaptar di wilayah binaan polsek ujungpangkah kapolsek siap memberi bantuan perjalanan ke Polres Gresik.
Selanjutnya Anggota juga memberi pesan kamtibmas mari kita Bijak dalam bermedia sosial, serta gunakan HP untuk kegiatan yang positif. Patuhi peraturan lalu lintas serta jangan naik motor apabila belum punya SIM.
Kemudian sehubungan saat ini sedang terjadi penyakit Corona ” Agar kita semua meningkatkan kewaspadaan terhadap penyebaran virus Corona dan selalu menjaga kebersihan diri dan lingkungan sekitar,Mari kita membiasakan diri cuci tangan setelah melakukan aktifitas dengan disiplin Prokes (Yons)
Komentar
Posting Komentar